- Gabung
- Apr 26, 2020
- Konten
- 45
Satuan Pendidikan: SMA/MA
Tahun Pelajaran: 2024/2025
Mata Pelajaran: Biologi
Fase/Kelas: F/XII
Alokasi Waktu: 25 JP (10 Kali Pertemuan)
Capaian Pembelajaran
Peserta didik memahami materi genetik sebagai dasar pewarisan sifat.
Dimensi Profil Pelajar Pancasila
Tahun Pelajaran: 2024/2025
Mata Pelajaran: Biologi
Fase/Kelas: F/XII
Alokasi Waktu: 25 JP (10 Kali Pertemuan)
Capaian Pembelajaran
Peserta didik memahami materi genetik sebagai dasar pewarisan sifat.
Dimensi Profil Pelajar Pancasila
- Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak mulia
- Bergotong royong
- Bernalar kritis
- Laptop, gawai, dan jaringan internet
- Seperangkat alat dan bahan untuk mengidentifikasi kromosom pada kelenjar ludah Drosophila melanogaster (Praktikum 1)
- Seperangkat alat dan bahan untuk mengidentifikasi tahapan mitosis pada ujung akar bawang merah (Praktikum 2)
- Perlengkapan membuat model pembelahan mitosis (Kegiatan Berdiferensiasi)
- Seperangkat alat dan bahan untuk menyimulasikan persilangan dihibrid menggunakan kancing genetika (Praktikum 3)
- Seperangkat alat dan bahan untuk menyajikan hasil persilangan pada tanaman (Keterampilan Abad 21)
- Perlengkapan untuk membuat diagram persilangan hasil peristiwa pautan seks (Tugas)
- Seperangkat alat dan bahan untuk membuat charta tentang peta silsilah golongan darah dalam keluarga (Projek PenguatanProfil Pelajar Pancasila)
- Seperangkat alat dan bahan untuk membuat alat peraga DNA (STREAM)
- Buku PR Biologi untuk SMA/MA Kelas 12, 2024